Nubuatan Perawan Tidak Dipenuhi?

Yesaya 7:14—”Nubuatan ini tidak dipenuhi oleh Isa Al-Masih, karena ‘amla’ (sic) artinya bukanlah ‘perawan’ melainkan ‘perempuan muda’, dan Isa Al-Masih tidak pernah disebut Immanuel dalam Alkitab.”

Keberatan pertama: עלמה ‛almâh hanya berarti ‘perempuan muda’, ini tidak benar. Kata tersebut sebenarnya merujuk secara khusus kepada seorang ‘gadis’, yaitu seorang perempuan muda yang belum menikah dan tidak pernah disentuh, dan dengan demikian memiliki keperawanan sebagai salah satu cirinya.…

Kesalahan Dosa seorang Ayah

Kejadian 20:5-6—”Tidak adil jika dosa seorang ayah ditanggungkan juga kepada anaknya.”

Ayat ini menggunakan gaya bahasa hiperbolik (berlebihan) untuk menekankan betapa beratnya hukuman atas ketidaktaatan kepada Tuhan dan betapa diberkati orang yang setia kepada Tuhan – ini bukanlah pernyataan hukum. Bahkan kita menemukan persis sebaliknya dalam hukum Taurat:

“Seorang ayah tidak boleh dihukum mati karena anaknya, dan seorang anak tidak boleh dihukum mati karena ayahnya.

Bohong Ibrahim Tentang Sarah

Kejadian 20—”Bagaimana mungkin Alkitab mengatakan bahwa Nabi Ibrahim berbohong tentang istrinya dan dia memperbolehkannya untuk diambil oleh pria lain?”

Menariknya, kisah ini tidak hanya ditemukan di dalam Alkitab, tetapi juga di Sahih Bukhari:

Nabi Ibrahim ‘Alaihissalam tidak pernah berbohong kecuali tiga kali saja.

Pelangi Diciptakan Baru?

Kajadian 9:13—”Bahwa Tuhan menciptakan pelangi baru setelah banjir Nuh adalah salah secara ilmiah.”

Tidak dibilang dalam bagian ini bahwa pelangi diciptakan pada zaman Nuh melainkan hanya disebutkan bahwa pelangi adalah tanda pengingat bahwa tidak akan ada banjir yang lebih besar. Tuhan berfirman dalam ayat 13.…

Dosa Nabi Daud

2 Samuel 11 – “Bagaimana bisa Alkitab mengatakan bahwa Nabi Daud berzinah dengan Uria istri Batsyeba dan kemudian menutupinya?”

Kisah Dosa Nabi Daud Dalam Kitab Allah

Ada banyak umat Islam yang sulit percaya bahwa dosa Nabi Daud seperti zinah bisa terjadi dan dijelaskan dalam Kitab Allah.…

Qurbani


Menurut hukum Sunni, para umat wajib (ﺐﺠﺍﻮ) bukan hanya harus (fardh); memberikan Qurbani, bagi pengikut Syiah, hanya orang yang naik haji ke Mekah yang diwajibkan memberikan Qurbani, dan hanya sedikit orang yang tidak naik haji yang memberikan Qurbani.…

Injil ‘diturunkan’?

“Al-Qur’an menggambarkan Injil sebagai sesuatu yang “diturunkan”, tetapi Injil masa kini ditulis oleh para pengikut Isa Al-Masih”

Istilah Arab ‘diturunkan’ tidak berarti jatuh dari langit atau disampaikan oleh nabi. Istilah ini mempunyai arti yang lebih umum seperti pemberian Tuhan. Istilah “diturunkan” yang sama digunakan untuk perbendaharaan seperti dalam Qs 25:8:
atau (mengapa tidak) diturunkan kepadanya perbendaharaan, atau (mengapa tidak) ada kebun baginya, yang dia dapat makan dari (hasil)nya?”…

Sura Maidah 5:46 – dulu dalam Injil adalah bimbingan dan keterangan?

“Dalam Surat Maidah 5:46 Al-Qur’an mengatakan bahwa ‘dulu dalam Injil ada bimbingan dan keterangan’ (masa lampau dalam versi bahasa Inggris).”

Klaim ini berdasarkan pada kesalahpahaman dalam penerjemahan ke dalam teks bahasa Inggris dari teks Arab. Frasa ini dalam bahasa Arab adalah “الإِنجِيلَ فِيهِ هُدًى وَنُورٌ“; Al-Injīla fiyhi Hudayy wa nur, diterjemahkan secara harafiah “… di dalamnya bimbingan dan keterangan …” Tidak ada kata kerja bantu di sana, tetapi menyiratkan masa sekarang.…

Apakah Ada Kecabulan dalam Alkitab?

Mengapa ada cerita yang buruk tentang dosa-dosa para nabi dalam Alkitab?

Karena sudut pandang Islam pada umumnya terhadap para nabi, umat Islam biasanya sangat sulit menerima beberapa bagian dalam Alkitab yang menunjukkan dosa besar dalam kehidupan para nabi, seperti dengan Abraham yang berpura-pura bahwa istrinya adalah adiknya, Lot yang mabuk dan tanpa sadar tidur dengan putri-putrinya, atau Daud yang melakukan perzinahan dengan Batsyeba dan membunuh suaminya.…

Apakah Isa Al-Masih satu-satunya Firman Tuhan?

“Menurut Al-Qur’an Isa Al-Masih bukanlah satu-satunya yang disebut sebagai Firman Tuhan, karena dalam Al-‘Imran 3:39 Yahya Pembaptis juga disebut Firman.”

Zakir Naik telah membuat tuduhan bahwa Al-‘Imran 3:39 menyebut Yahya Pembaptis juga sebagai Firman Tuhan1, jadi sebutan ini tidak merujuk ke peran yang hanya dimiliki Isa Al-Masih.…